Jumat, 23 Desember 2011

Jerry Mudik, Day three

melanjutkan cerita-cerita yang kemaren2..
sekarang adalah cerita Jerry mudik dihari Rabu, 12 Oktober 2011

hari ini Jerry di Aqiqah, dan upacara potong rambut.
alhamdulilaahh, tertebus sudah Erjero ku..

(...diambil dari wikipesia)
Aqiqah sendiri secara syari'at artinya adalah hewan yang disembelih untuk menebus bayi yang baru dilahirkan,

Hukum akikah menurut pendapat yang paling kuat adalah sunah muakkadah, dan ini adalah pendapat Jumhur Ulama, berdasarkan anjuran RasulullahShallallaahu alaihi wa Sallam dan praktik langsung beliau Shallallaahu alaihi wa Sallam. “Bersama anak laki-laki ada akikah, maka tumpahkan (penebus) darinya darah (sembelihan) dan bersihkan darinya kotoran (Maksudnya cukur rambutnya).” (HR: Ahmad, Al Bukhari dan Ashhabus Sunan)



and Let the story begin...


tamu-tamu 

tetua yang ngaji dan yang akan potong rambut Jerry

Bapak Potong rambut Jerry



Bapak Wawan, potong rambut Jerry


dipotong rambut sama Abah

dipotong rambut sama uncle Josip
kami


malamnya setelah acara aqiqah-an kita ke Losari..
makan es teller

Jeyyi nyempill

Wanita keluarga "Putra"


kami




Tidak ada komentar: